Selasa, 01 Februari 2011

Panduan Pendaftaran PayPal

Akhir-akhir ini sangat marak di dunia internet tentang bisnis online atau bisnis internet, karna disamping menjadi hiburan juga bisa mendapatkan uang/dollar bagi mereka. Nah, sebelum anda lebih jauh mendalami dalam dunia bisnis online, anda tentunya perlu mempersiapkan rekening/akun PayPal sebagai penampung uang anda nantinya. Mungkin anda masih bingung cara membuat rekening/akun paypal, simak caranya: 
Sebelum melakukan pendaftaran, harus siapkan dulu Email anda..!
1.Buka situs Paypal disini 
2.Selanjutnya anda Klik Sign up pada bagian kanan atas seperti yang tampak pada gambar berikut ini: 
3.Untuk pilihan bahasa, silahkan pilih “Bahasa Indonesia” selanjutnya klik “memulai” pada akun pribadi.


4. Silahkan masukkan semua data yang dibutuhkan sesuai dengan panduan di bawah ini.

5. Selanjutnya anda Klik “Setuju dan buat rekening”
6. Jika anda punya kartu kredit, silahkan masukkan data kartu kredit anda, jika belum punya, silahkan klik “Masuk ke rekening Saya” lihat gambar dibawah:

7. Selamat.! Proses pendaftaran akun paypal anda telah selesai dan anda sudah mempunyai akun paypal dengan saldo yang masih kosong, jika ingin mengisi akun paypal anda silahkan pelajari di blog sederhana ini.

8. Untuk verifikasi akun PayPal, anda bisa melakukannya dengan 3 cara yaitu :
  • Menggunakan Rekening bank lokal
  • Menggunakan Kartu kredit (visa)
  • Menggunakan VCC (Virtual Credit Card) –> bisa anda cari di google untuk cara verifikasi dengan VCC.
Selamat Mencoba dan sukses mendulang Dollar....


Senin, 31 Januari 2011

Cara mendaftarkan diri di Onbux

Onbux adalah pusat periklanan dimana seseorang dapat mendaftarkan diri menjadi member dan setiap member dapat mengklik iklan yang telah disediakan dan mendapat bayaran dollar sesuai ketentuan PTC onbux, sekarang ini banyak orang yang tergiur untuk mendapatkan penghasilan secara instant di dunia online terutama bagi pemula, tapi itu bukan hal yang tidak mungkin, karena ada banyak perusahaan PTC yang menyediakan sarana iklan dan tidak sedikit orang mendulang dollar hanya karena mengklik iklan dari perusahaan PTC tersebut Salah satunya adalah program yang bisa mewujudkan keinginan anda ini adalah PTC Onbux.

Adapun cara mendaftarkan diri anda dan menghasilkan uang dari Onbux bisa dilihat langkah-langkahnya di bawah ini:

1. Buatlah akun Paypal. Ini fungsinya sebagai rekening online dan untuk menarik (PayOut) uang anda nantinya. Kalo belum tau cara buat akun Paypal (PP) silahkan klik disini.

2. Setelah keduanya rampung, Silahkan masuk ke situs Onbux atau bisa klik disini.
bisa juga anda mendaftar lewat banner dibawah ini.




3. Klik Register, lalu silahkan isi semua data yang dibutuhkan dalam kolom kosong yang tersedia, tapi jangan lupa menyimpannya baik-baik seperti username, pasword dan PIN (karena akan dibutuhkan saat Payout) ngambil uang anda.

4. Setelah selesai, silahkan cek inbox di email untuk verifikasi dan buka pesan dari Onbux lalu copy kode aktivasinya kemudian masukkan kode tersebut di Onbux untuk aktifasi keanggotaan anda.

5. Setelah dinyatakan aktif, silahkan login dengan menggunakan Username dan Password yang telah anda daftarkan sebelumnya.

6. Untuk memulai menghasilkan uang, Klik menu “view ads” dan akan tampil 4 iklan. Klik iklan pertama dan tunggu hingga muncul 5 huruf. carilah huruf yang sama dengan huruf tunggal lalu klik. jika anda benar akan muncul tulisan “Validate”/tanda centang.

7. Lakukan pada iklan ke-2 hingga selesai kesemua iklan yang disajikan.

8. Nah, Selamat  mendulang dollar dari internet.

9. Lalu bagaimana menghasilkan lebih banyak dollar dari Onbux?  Saya akan bahas di postingan berikutnya. salam sukses buat anda.